Info Sekolah
Sabtu, 21 Des 2024
  • أَكْرِمُوْا أَوْلَادَكُمْ وَأَحْسِنُوْا آدَابَهُمْ (رواه ابن ماجه)
  • أَكْرِمُوْا أَوْلَادَكُمْ وَأَحْسِنُوْا آدَابَهُمْ (رواه ابن ماجه)

Assalaamualaikum War. Wab.

Pada hari Sabtu, 13 Januari 2024 akan diadakan kegiatan amal (charity) yang dikemas dalam acara Dongeng Edukasi, Sulap dan Bermain permainan tradisional.

Teknis donasi, tiap siswa hari jumat dibagikan amplop kosong kemudian diisi amal seikhlasnya dari rumah, dan dibawa saat hari Sabtu untuk dikumpulkan.


Berikut profil salah satu tunanetra yang akan dibantu:

Penglihatan saya boleh hilang, tapi tidak dengan ayat-ayat Allah SWT
Umi Musfiroh (24 tahun) telah menjadi tuna netra sejak usia 40 hari akibat demam tinggi yang derita namun terlambat dalam penanganannya karena faktor ekonomi yang minim dari keluarganya 🥹
Kini Umi menjalani kegiatannya sebagai salah satu mahasiswi dengan penuh semangat dan juga Ia memiliki motivasi yang kuat untuk selalu lancar dalam membaca setiap ayat – ayat Al Quran meskipun ia sangat terbatas dalam penglihatannya
Sayangnya harga Al-Qur’an yang mahal membuat umi hanya bisa mempelajari ayat² Al-Qur’an dari audio saja, padahal Ia ingin sekali mempelajari setiap huruf² Al-Qur’an meskipun dalam bentuk huruf Braille 🥲
Melalui Program Braille For Blind kita hadirkan AQ Braille untuk Umi dan Sahabat² tuna netra lainnya 🥹🙏
Video lengkapnya silahkan klik link di bawah ini : 👇🏻

https://drive.google.com/file/d/1l8sPl2JTy0u9opFt0dNYhhra8R9OztDL/view?usp=drive_link

Agenda Lainnya

Agenda telah lewat

Libur Akhir Tahun Akademik

Agenda telah lewat

Ujian Bilqolam

Info

MI ALMAARIF 02 SINGOSARI

NPSN : 60715204 ~ NSM : 111235070219
Jl. Masjid no 33 Pagentan Singosari Malang
TELEPON 0341-451542
EMAIL mia02sgs@gmail.com
WHATSAPP +62-82211911152